15.622 Unit Kendaraan Terjual di IIMS 2023

02/03/2023 0

AFTERMARKETPLUS.id – Indonesia International Motor Show (IIMS) merupakan pameran yang sukses digelar oleh Dyandra Promosindo (16-26/2/2023). IIMS kembali menjadi pameran terbesar pertama yang diselenggarakan setelah pemerintah mencabut pembatasan kegiatan masyarakat, sejak mewabahnya pandemi covid-19. Hal [Read more]

SPK MG4 EV Jauh Melampaui Target di IIMS 2023

01/03/2023 0

AFTERMARKETPLUS.id – Menutup ajang IIMS 2023, MG meraih pencapaian yang memuaskan. Bahkan MG4 EV yang baru dipersiapkan untuk 100 pemesan pertama menerima jumlah SPK (Surat Pemesanan Kendaraan) yang membludak mencapai lebih dari 400 orang. “Total [Read more]

Toyota Raih SPK Sebanyak 1.947 Unit di IIMS 2023

28/02/2023 0

AFTERMARKETPLUS.id – Kehadiran Toyota di ajang pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 mendapat sambutan positif dari masyarakat. Selama sebelas hari pameran (16-26/2/2023), Toyota berhasil meraih SPK sebanyak 1.947 unit. Dari total SPK yang [Read more]

DFSK Sukses Raih 953 Unit SPK di IIMS 2023

28/02/2023 0

AFTERMARKETPLUS.id – Di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 yang berlangsung selama 16-26 Februari 2023, DFSK berhasil meraih hasil positif dengan terkumpulnya sebanyak 953 Unit surat pemesanan kendaraan (SPK) yang diraih. Kendaraan listrik bahkan [Read more]

Jajaran Skutik Honda Laris Manis di IIMS 2023

27/02/2023 0

AFTERMARKETPLUS.id – PT Astra Honda Motor (AHM) berhasil mencatatkan penjualan sebesar 1.054 unit di ajang IIMS 2023. Jajaran skutik Honda 160cc seperti Honda Vario160, Honda PCX, hingga Honda ADV160 mampu menarik perhatian pengunjung booth Honda [Read more]

1 2 3 6